Tentang Kami
tentang kami
Retali Travel Cikarang
PT. Retali Mustajab Travel telah melayani jamaah Indonesia sejak tahun 2015, dengan niat membantu masyarakat muslim Indonesia yang ingin berangkat ke tanah suci. Pada tahun awal pendirian, Pemilik Retali Travel, Bapak Fahrizal bersama Ustadz Ali Kusnadi Pattada, MA Hafidzahullah (saat ini sebagai Ustadz Pembina sekaligus Pembimbing Umrah dan Haji Retali), banyak membantu para calon jamaah yang terkena kasus penipuan dari travel-travel umrah yang tidak amanah, untuk bisa berangkat dengan harga yang terjangkau. Alhamdulillah, dengan izin Allah Subhanahu wa Ta’ala, hingga kini kami diberi kesempatan membantu masyarakat muslim Indonesia dalam memfasilitasi pelaksanaan Ibadah Umrah dan Haji. Dan Alhamdulillah, jumlah jamaah yang ikut bersama Retali semakin meningkat setiap tahunnya.

Visi
Retali memiliki Visi membantu para tamu Allah untuk melaksanakan ibadah umrah dan haji, dengan melayani jamaah sebaik mungkin serta sangat memperhatikan syariat sesuai Al Quran dan As Sunnah dengan biaya yang sangat terjangkau
Misi
Misi Retali menyediakan paket Umrah, Haji dan Wisata Halal dengan harga ekonomis dikelasnya tetapi tetap memperhatikan pelaksanaan ibadah yang khidmad dan kenyamanan (hotel yang nyaman dan mudah dijangkau, bis dari perusahaan syarikat yang resmi, penyediaan katering menu sesuai selera jamaah Indonesia dan bergizi, tiap kloter disediakan Muthawwif dan Tour Leader yang handal dan bersahabat)
Legalitas Retali Travel Cikarang
Akta Perusahaan
No. 13/18-07-2019
Izin Kemenag (PPIU)
No. U 291 TAHUN 2021
SUCOFINDO INTERNATIONAL CERTIFICATION
No. TCS 00319
Nomor Induk Berusaha (NIB)
NO. 9120303701499
CERTIFICATE OF IATA
CODE : 15337652
ASOSIASI
AMPHURI
Tertarik Umroh Bersama Kami?
Hubungi kami untuk bisa mendapatkan fasilitas dan harga terbaik dari kami